Pengertian Perusahaan Dagang Perusahaan dagang adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang perdagangan barang dan kegiatan utama adalah menjual barang. Selain itu, perusahaan dagang (trade company) tidak menjalankan proses produksi, dalam arti mengolah bahan baku menjadi produk jadi. Perusahaan terlebih dahulu membeli barang, kemudian memelihara persediaannya, lalu menjual kembali produk tersebut ke konsumen. Oleh karena itu,...